Akibat Krisis Global Lahirkan 100 Juta Buruh Anak

Dalam rangka memperingati Hari Duni Menentang Pekerja Anak yang akan di peringati pada 12 Juni 2009 ILO meluncurkan laporan secara nasional...


Dalam rangka memperingati Hari Duni Menentang Pekerja Anak yang akan di peringati pada 12 Juni 2009 ILO meluncurkan laporan secara nasional yang mana akibat Krisis keuangan global jumlah pekerja anak terus meningkat, khususnya anak-anak perempuan. International Labour Organization (ILO) memperkirakan terdapat lebih dari 100 juta pekerja anak akibat krisis.

Alan Boulton selaku direktur ILO Indonesia mengatakan, Akibat krisis ini juga makin banyak pengusaha yang melirik para pekerja anak. Pasalnya mereka bisa memberikan upah yang jauh lebih rendah, sehingga para pengusaha bisa meneguk untung. "Pengusaha anak juga mudah didapat, karena jumlahnya banyak,"

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar dan jangan meninggalkan komentar spam.

emo-but-icon

Terbaru

Populer

Arsip Blog

item